Saturday, February 4, 2012

Membaca Not Balok 2

                       Yeeeeeeeeeeeeahhhh \{*_*}/

       Okeh pemirsa,,,,, udah paham kan teori yang saya tulis di posting sebelumnya (Membaca Not Balok 1), kali ini langsung aj kita coba baca sebuah ritmik,,, okeh???  baca ritmik saja dulu,,,,, artinya membaca ketukan,,, hhe,,,  dan jangan lupakan sukat, nilai not, dan nilai tanda istirahat,,,,, d sini saya akan memcba memperdalam teori2 dari posting sebelumnya,,,,,,

dalm membaca ritmik ini mungkin d butuhkan sedikit perhitungan kalkulasi,,, hha lby,,,,, yang penting kita paham tentang sukat dan nilai - nlai not dan nilai tanda diam,,,,, keh langsung saja saya kasih sebuah ritmik, dan mari kita bahas sama2 dan kita baca sama2,,,,,,,,,,,,,,,,,






















maf ya klo gambarnya kurang jelas,,,,,,,,,,  hhe,,,, di atas tadi baru ada not 1/4 dan 1/2 dengan sukat 4/4,,,,
baiklah mungkin untuk membaca itu saja dulu,,,, sekarang saya akan memberikan bagan atau pohon not,,,
kira-kira seperti ini,,,,, perbandingan nilai-nilai not,,,,,



untuk membandingkannya dalam ketukan bisa kita lihat seperti d bawah ini.....


bisa kita lihat di atas not ada angka 1 sampai 4, itu diibaratkan sebagai ketukan,,,,, 

*not paling atas adalah not penuh   = 1 bunyi dalam 4 ketuk, berbunyi hanya pada ketukan ke1 tp panjang bunyinya 4 ketuk,,,,,
*not yang kedua adalah not 1/2      = 1 bunyi dalam 2 ketuk, berarti dalam 4 ketuk ada 2 bunyi,,, bila kita lihat gambar  di atas not ini berbunyi pada ketukan ke 1 dan ke 3,,,,,
*not yang ke tiga adalah not 1/4     = 1 bunyi dalam 1 ketuk,,, bila d lihat pd gambar di atas tiap ketukan not ini berbunyi,,,,
*not yang ke empat adalah not 1/8 = 2 bunyi dalam 1 ketuk 
*not ke lima adalah not 1/16          = 4 bunyi dalam 1 ketuk
*not ke enam adalah not 1/32        = 8 bunyi dalam 1 ketuk

mungkin hanya itu saja dulu sang bisa saya posting,,,,, klo ad yang ingin bertanya, menyanggah menambahkan ato mencekal saya persilahkan,,, hhe,,, wassalam,,, TERIMAKASIH,,,


KINI TELAH HADIR "MEMBACA NOT BALOK 3"


2 comments:

  1. Mantappppppppp Ka Herdi...
    Simple dan cepat dimengerti
    Buat lagi nilai nilai ketukan dengan titik dibelakang not2 bertangkai ini. biar nanti kalau ada tugas mengkonversi angka ke balok bisa dilakukan dengan baik dan benar. :)

    ReplyDelete
  2. oke sipp,,,, senang tulisan ini bisa bermanfaat :)

    ReplyDelete